Jumat, 15 Oktober 2010

Perang Mata Uang AS-China

Latar belakang perang mata uang ini berawal dari neraca perdagangan Amerika Serikat (AS) yang defisit terutama dengan perdagangan China. Apalagi dengan banjirnya barang murah China yang masuk ke AS.

Untuk menekan defisit itu, AS menekan China untuk merevaluasi mata uangnya. Harapannya ekspor AS akan meningkat dan defisitnya bisa terkurangi. Ternyata China justru menolak dan terus melemahkan mata uangnya serta menggunakan rezim mata uang tetap.

0 komentar:

Posting Komentar

◄ New Post Old Post ►